Postingan

Diet Ibu Menyusui Yang Aman

Diet Ibu Menyusui Yang Aman Banyak wanita yang tidak sabar untuk menurunkan berat badan setelah proses persalinan. Padahal pada masa-masa itu, seorang wanita membutuhkan banyak energi untuk menyusui bayinya yang baru dilahirkan. Pada masa menyusui, pola makan sehat dan seimbang menjadi sangat penting. Makanan yang Anda konsumsi haruslah terdiri atas makanan yang kaya karbohidrat seperti nasi, berbagai sayur dan buah, makanan yang mengandung protein, dan juga susu.  Makanan yang Dianjurkan Beberapa jenis makanan yang dianjurkan untuk ibu menyusui antara lain: Buah-buahan Pada diet ibu menyusui minimal terdapat buah-buahan atau jus yang dikonsumsi dua kali sehari. Pilihlah jeruk yang merupakan sumber vitamin C atau buah blueberry yang mengandung banyak vitamin dan mineral. Kacang dan biji-bijian Terutama pilih yang berwarna gelap, seperti kacang merah, sebagai sumber protein nabati yang juga kaya akan zat besi. Beras merah Beras jenis ini dapat menyediakan kalori yang d
Postingan terbaru